Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
gambar banner

Urutan Juz 1 Sampai 30 dalam al-Qur'an Lengkap dengan Terjemahannya

Urutan Juz 1 Sampai 30 dalam al-Qur'an Lengkap dengan Terjemahannya
Urutan Juz 1 Sampai 30 dalam al-Qur'an Lengkap dengan Terjemahannya

Urutan Juz 1 Sampai 30

Al-Qur’an merupakan salah satu kitab Allah yang masuk dalam rukun iman umat Islam. Ada 114 surat dalam al-Qur’an dan ada 30 Juz. Kali ini saya akan menuliskan tentang urutan juz 1 sampai 30 dalam al-Qur’an lengkap dengan terjemahannya.

Terkadang kita lupa ada di juz berapakah sebuah surat. Berikut adalah urutan juz 1 sampai 30 dalam al-Qur’an lengkap dengan terjemahannya:

Juz 1

Surat al-Fatihah (Pembuka)

Surat al-Baqarah (Sapi Betina)

Juz 2

Surat al-Baqarah (Sapi Betina)

Juz 3

Surat al-Baqarah (Sapi Betina)

Surat Ali ‘Imran (Keluarga Imran)

Juz 4

Surat Ali ‘Imran (Keluarga Imran)

Surat An-Nisa’ (Perempuan)

Juz 5

Surat An-Nisa’ (Perempuan)

Juz 6

Surat An-Nisa’ (Perempuan)

Surat Al-Ma’idah (Jamuan/Hidangan Makanan)

Juz 7

Surat Al-Ma’idah (Jamuan/Hidangan Makanan)

Surat Al-An’am (Binatang Ternak)

Juz 8

Surat Al-An’am (Binatang Ternak)

Surat Al-A’raf (Tempat-Tempat Tinggi)

Juz 9

Surat Al-A’raf (Tempat-Tempat Tinggi)

Surat Al-Anfal (Rampasan Perang)

Juz 10

Surat Al-Anfal (Rampasan Perang)

Surat At-Taubah (Pengampunan)

Juz 11

Surat At-Taubah (Pengampunan)

Surat Yunus

Juz 12

Surat Hud

Surat Yusuf

Juz 13

Surat Yusuf

Surat Ar-Ra’d (Guruh/Petir)

Surat Ibrahim

Juz 14

Surat Al-Hijr (Bukit)

Surat An-Nahl (Lebah Madu)

Juz 15

Surat Al-Isra’ (Perjalanan Malam)

Surat Al-Kahfi (Para Penghuni Gua)

Juz 16

Surat Al-Kahfi (Para Penghuni Maryam)

Surat Maryam

Surat Tha-Ha

Juz 17

Surat Al-Anbiya’ (Para Nabi)

Surat Al-Hajj (Haji)

Juz 18

Surat Al-Mu’minun (Orang-Orang Mukmin)

Surat An-Nur (Cahaya)

Surat Al-Furqan (Pembeda)

Juz 19

Surat al-Furqan (Pembeda)

Surat Asy-Syu’ara (Penyair)

Surat An-Naml (Semut)

Juz 20

Surat An-Naml (Semut)

Surat Al-Qashash (Kisah-Kisah)

Surat Al-Ankabut (Laba-Laba)

Juz 21

Surat Al-Ankabut (Laba-Laba)

Surat Ar-Rum (Bangsa Romawi)

Surat Luqman 

Surat As-Sajdah (Sujud)

Surat Al-Ahzab (Golongan Yang Bersekutu)

Juz 22

Surat Al-Ahzab (Golongan Yang bersekutu)

Surat Saba’ (Kaum Saba’)

Surat Fathir (Pencipta)

Surat Yaa-Siin

Juz 23

Surat Yaa-Siin

Surat Ash-Shaffat (Barisan-Barisan)

Surat Shad

Surat Az-Zumar (Para Rombongan)

Juz 24

Surat Az-Zumar (Para Rombongan)

Surat Ghafir (Sang Maha Pengampun)

Surat Fushilat (Yang Dijelaskan)

Juz 25

Surat Fushilat (Yang Dijelaskan)

Surat Asy-Syura (Musyawarah)

Surat Az-Zukhruf (Perhiasan)

Surat Ad-Dukhan (Kabut)

Surat Al-Jatsiyah (Yang Bertekuk Lutut)

Juz 26

Surat al-Ahqaf (Bukit-Bukit Pasir)

Surat Muhammad

Surat Al-Fath (Kemenangan)

Surat Al-Hujurat (Kamar-Kamar)

Surat Qaf (Angin yang Menerbangkan)

Juz 27

Surat Adz-Dzariyat (Angin yang Menerbangkan)

Surat Ath-Thur (Bukit)

Surat An-Najm (Bintang)

Surat Al-Qamar (Bulan)

Surat Ar-Rahman (Yang Maha Pemurah)

Surat Al-Waqi’ah (Hari Kiamat)

Surat Al-Hadid (Besi)

Juz 28

Surat Al-Mujadilah (Wanita yang Menggugat)

Surat Al-Hasyr (Pengusiran)

Surat Al-Mumtahanah (Wanita yang Diuji)

Surat Ash-Shaf (Barisan)

Surat Al-Jumu’ah (Hari Jum’at)

Surat Al-Munafiqun (Kaum Munafik)

Surat At-Taghabun (Hari Dinampakkan Kesalahan)

Surat Ath-Talaq (Perceraian)

Surat At-Tahrim (Mengharamkan)

Juz 29

Surat Al-Mulk (Kerajaan)

Surat al-Qalam (Pena)

Surat al-Haqqah (Kenyataan [Hari Kiamat])

Surat Al-Ma’arij (Tempat yang Naik)

Surat Nuh

Surat Al-Jinn

Surat Al-Muzzammil (Orang yang Berselimut)

Surat Al-Qiyamah (Hari Berbangkit)

Surat Al-Insan (Manusia)

Surat Al-Mursalat (Malaikat-Malaikat yang Diutus)

Juz 30

Untuk Juz 30 sudah pernah saya ulas di sini beserta jumlah ayatnya.

Nah itu dia Urutan Juz 1 Sampai 30 dalam al-Qur'an Lengkap dengan Terjemahnya. Sekian, semoga ulasan ini bermanfaat.

Karimah Iffia Rahman
Karimah Iffia Rahman Seorang ibu yang kini melanjutkan studi S2 jurusan Kebijakan Publik. Karya pertamanya yang berhasil diterbitkan berada dalam Buku Antologi Menyongsong Society 5.0. Sebagian pemasukan dari artikel berbayar pada blog ini disalurkan untuk pendidikan anak-anak yatim dan duafa. Untuk bekerjasama ataupun menjadi donatur pendidikan S2 yang sedang ditempuh, dipersilahkan menghubungi via iffiarahman@gmail.com

Posting Komentar untuk "Urutan Juz 1 Sampai 30 dalam al-Qur'an Lengkap dengan Terjemahannya"